Cara Memasang Statistik Counter Gratis (Stat Count) Dari Histat Pada Blogger / Blogspot

Melihat datangnya pengunjung yang mampir ke blog kita memang merupakan keasyikan tersendiri. Pertambahan maupun berkurangnya pengunjung bisa menjadi umpan balik yang sangat bagus untuk menilik kekurangan dan kelebihan blog kita sehingga kita tahu apa yang harus dilakukan untuk memperbaiki kinerja blog yang kita miliki. Histats dot com memberikan layanan gratis untuk statistik counter. Meskipun blogger baru sekarang ini juga menyediakan fasilitas serupa, tapi counter Histats bisa kita tampilkan online di halaman blog kita dan bisa menampilkan data pengunjung real time
Cara Memasang Statistik Counter Gratis (Stat Count) Dari Histat Pada Blogger / Blogspot juga tidak terlalu ribet, malahan sangat mudah, berikut ini langkah langkahnya:
1. Kunjungi histats dot com atau klik di sini register histats
2. Pada Front page histats bagian kiri bawah ada kotak register isikan url blog/ web milik kita, pilih bahasa kemudian klik register


3. Kita akan dibawa ke halaman ke-2 Create new account >> Login Data. Isikan email dan pasword kita  (email dan pasword ini diperlukan saat kita ligin ke histats nantinya) kemudian klik continue


4. Pada halaman ke-3 lengkapi data kita, nama alamat dan pilih lokasi jakarta atau sesuai domisili kita. masukkan kode verivikasi captcha lalu klik save

5. Jika masih ada yang salah ulangi kembali kelengkapan data dan pengetikan kode captcha. kalau berhasil akan terlihat sbb:

6. Buka email kita kemudian klik email terbaru dari histats untuk aktivasi account. Klik link aktivasi yang diberikan atau copy link tersebut kemudian paste ke dalam alamat browser dan tekan enter
7. Account kita otomatis aktif kalau muncul tulisan
your account is now active, please login now and start using histats.com!

Related Post



7 komentar:

  1. info yang bermanfaat sobat makasih....

    BalasHapus
  2. Tips dan Tulisan postingannya bermanfaat, saya dalam ide baru dari postingan ini. Terima kasih banyak

    BalasHapus
  3. Terima kasih untuk tipsnya, saya mau coba semoga juga.

    BalasHapus
  4. terus cara pasang di blognya gimana?

    BalasHapus
  5. Terima Kasih, tipsnya memang hebat
    begitu saya baca dan langsung action sekarang di website saya sudah ada statistik counternya ini adalah alamat situs saya: suksesinternetmarketing.weebly.com

    Semoga bermanfaat

    Salam Sukses
    Luluk BS

    BalasHapus
  6. nice topic!!!

    visit my blog !!!

    BalasHapus

Habis baca artikel ini APA YANG ADA DIBENAK ANDA?

Blog Favorit